
Deskripsi:Tolak angin merupakan obat herbal terstandar yang dipercaya sejak tahun 1951 untuk meningkatkan daya tahan tubuh, meringankan gejala masuk angin seperti mual, perut kembung, sakit kepala, badan meriang, demam. Bahan - bahan yang terkandung dalam tolak angin merupakan bahan alami yang berasal dari Indonesia, yang diproduksi oleh pabrik Sido Muncul. Tolak angin dapat dikonsumsi kapan aja terutama pada saat perjalanan jauh, saat lelah, atau kurang tidur. Tolak angin aman dikonsumsi dalam jangka panjang jika menggunakan dosis yang dianjurkan, karena sudah melalui uji toksisitas subkronik dan uji khasiat. |
|
Komposisi:foeniculi fructus (Adas) 10 %, isorae fructus (kayu ules) 10%, caryophylli folium (daun cengkeh) 10 %, Zingiberis Rhizoma (jahe) 10 %, Methae arvensitis Herba (Daun Mint) 10 %, Mel depuratum (Madu) |
|
Kemasan:1 Botol isi 24 Pcs |
|
Indikasi / Manfaat / Kegunaan:memelihara daya tahan tubuh dan meringankan gejala masuk angin seperti mual, perut kembung, sakit kepala, badan meriang, demam. |
Kategori:Lain-lain |
|
Dosis:2 sachet setiap hari |
|
Penyajian:langsung diminum atau dapat dicampur dengan minuman |
|
Cara Penyimpanan:Simpan ditempat sejuk dan kering, terlindung dari cahaya matahari |
|
Perhatian:tidak untuk digunakan pada wanita hamil dan penderita gangguan ginjal. Kocok dahulu sebelum diminum. |
|
Nama Standar MIMS:TOLAK ANGIN CAIR+MADU 15ML SACH 24S TOPLES |
|
Pabrik:Sidomuncul |
|
Golongan Obat:![]() |
|
Keterangan: |
|
Referensi:Deskripsi Tolak Angin+madu 15ml Toples Sach diambil dari berbagai macam sumber |
Ditinjau oleh Apoteker Henry Oscario SSR.Farm
Masa kadaluarsa produk akan dipastikan tidak kurang dari 2 bulan sejak tanggal pengiriman.
Segala bentuk
perbedaan penulisan obat adalah diluar
tanggung jawab
K24klik.com. Foto bisa berbeda dengan kemasan terbaru. Foto tiap produk akan kami pantau dan
perbarui. Harga bisa berbeda dengan di apotek.
Ulasan Produk
( 5.0 )

Tidak Membantu
Laporkan Penyalahgunaan
